Warga Jabar Terbelit Pinjol, Lina Ruslinawati Ajak Berubah Gaya Hidup
Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Fraksi Gerindra, Lina Ruslinawati, menilai bahwa banyak warga di Jawa Barat yang terlilit utang pinjaman online (pinjol) akibat gaya hidup yang tidak seimbang. Ia mengidentifikasi dua kemungkinan utama penyebabnya: keterpurukan ekonomi atau meningkatnya pola konsumtif masyarakat seiring dengan melemahnya pendapatan. Menurut Lina, masyarakat saat ini cenderung lebih mengutamakan gaya […]
Fraksi Gerindra Ingatkan Pemprov Jabar Cermat Jaga Kebocoran Anggaran
Fraksi Partai Gerindra DPRD Jawa Barat mengingatkan Pemprov Jabar untuk lebih cermat menjaga kebocoran anggaran. Hal ini diungkapkan Legislator Partai Gerindra Lina Ruslinawati, pada Rapat Paripurna Pandangan Umum Fraksi terkait pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Pertanggungjawaban Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2023, Selasa (2/7/2024). Pada kesempatan tersebut, Lina menjelaskan beberapa catatan yang diberikan fraksi […]
Lina Ruslinawati Sosialisasikan Perda Ekonomi Kreatif untuk Menunjang Wisata di Sukabumi
Politisi Partai Gerindra yang juga Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Lina Ruslinawati melakukan sosialisasi tentang Perda Nomor 15 tahun 2017 tentang Pengembangan Ekonomi Kreatif. Menurutnya pengembangan Ekonomi Kreatif bisa menunjang perkembangan wisata di Sukabumi. Sosialisasi Perda tentang pengembangan ekonomi kreatif yang dilakukan Lina yang berlokasi di Kampung Cigaru, Desa Sukamukti, Kecamatan Waluran, Sukabumi, merupakan tindakan […]
Lina Ruslinawati : Perda Ekonomi Kreatif Sangat Dibutuhkan Oleh Masyarakat Sukabumi
Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Fraksi Gerindra Lina Ruslinawati mengatakan penyebaran Peraturan Daerah (Perda) Nomor 15 tahun 2017 tentang Pengembangan Ekonomi Kreatif sangat dibutuhkan masyarakat Sukabumi. Lina mengaku, saat sosialisasi, Perda yang paling mengena, selain terkait desa wisata adalah terkait ekonomi kreatif. Perda tersebut nomor 15 tahun 2017, tentang pengembangan ekonomi kreatif. “Tentang ekonomi […]
Sembako Melejit, Lina Ruslinawati Gelar Pasar Murah di Tiga Kecamatan
Anggota Komisi II DPRD Provinsi Jawa Barat Fraksi Gerindra, Lina Ruslinawati mengatakan bahwa harga sembilan bahan pokok (Sembako) saat ini sudah melambung, mulai dari bahan pokok daging, telur dan tepung-tepungan sudah melejit. “Ya harga sudah melejit, kalau minyak masih stabil, sementara untuk bahan lain kenaikannya sudah terasa signifikan, “ucap Lina. Namun, sekalipun harga sembako mahal […]
Lina Ruslinawati Minta Gubernur Ridwan Kamil Lebih Bijak dalam Bermedsos
Wakil Komisi II DPRD Jawa Barat Fraksi Gerindra, Lina Ruslinawati meminta Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil agar lebih bijak lagi dalam menyikapi sebuah masalah. Hal tersebut menyusul adanya kasus pemecatan terhadap guru di Cirebon Muhammad Sabil Fadhilah setelah memberikan komentar pedas kepada Ridwan Kamil. “Ya kalau menurut saya ngomong saja baik-baik, jangan langsung dipecat. Kan […]