Wihadi Wiyanto: DPR Dukung Program Efisiensi untuk Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Wakil Ketua Banggar DPR RI, Wihadi Wiyanto, menegaskan bahwa DPR mendukung program efisiensi yang dijalankan oleh pemerintah untuk mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia. Wihadi menjelaskan, sesuai dengan Instruksi Presiden, setiap alokasi anggaran kementerian perlu mendapatkan persetujuan dari komisi DPR yang terkait. “DPR akan mengawasi program kerja yang berkaitan dengan efisiensi dan pengalihan anggaran. Ini sudah dilakukan […]
Wihadi Wiyanto: Kenaikan PPN 12% Masih Menunggu Keputusan Presiden

Tim Kunjungan Kerja Spesifik (Kunspek) Badan Anggaran (Banggar) DPR RI yang dipimpin oleh Wakil Ketua Banggar DPR RI, Wihadi Wiyanto, mengadakan pertemuan dengan jajaran Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur. Pertemuan ini salah satunya membahas mengenai kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12 persen. “Salah satu hal yang dibahas dalam rapat adalah kenaikan PPN 12 persen. […]
Wihadi Wiyanto Apresiasi Kinerja DJP Bali dan Dorong Diversifikasi Sumber Penerimaan Pajak

Banggar DPR RI mengapresiasi kinerja Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Bali yang berhasil mencapai 86,6% dari target penerimaan pajak hingga November 2024. Target penerimaan pajak Provinsi Bali sendiri mengalami kenaikan dari Rp 14.460,33 M menjadi Rp 16.860,75 M. Wakil Ketua Banggar DPR RI, Wihadi Wiyanto berharap DJP Bali dapat mencapai atau bahkan melebihi target penerimaan dalam […]
Wihadi Wiyanto Dorong Penguatan UMKM di Bali untuk Pemerataan Ekonomi Lokal

Bali, sebagai destinasi wisata unggulan Indonesia, mencatatkan 13,5 juta kunjungan wisatawan domestik dan mancanegara pada 2023, dengan kontribusi sektor pariwisata mencapai sekitar 60% terhadap PDB Bali. Wakil Ketua Banggar DPR RI, Wihadi Wiyanto menyatakan bahwa Bali memiliki potensi lain selain pariwisata, yaitu lebih dari 60.000 pelaku UMKM yang bisa memperkuat ekonomi lokal. “Peningkatan ekonomi Bali […]