Prabowo Hapus Utang Macet Petani-Nelayan UMKM, Sebagai Bentuk Keberpihakan Pemerintah

Presiden RI, Prabowo Subianto, resmi menandatangani peraturan pemerintah (PP) yang menghapus utang macet bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di sektor pertanian, perkebunan, peternakan, perikanan, kelautan, serta sektor UMKM lainnya. Peraturan tersebut tertuang dalam PP Nomor 47 Tahun 2024 tentang Penghapusan Piutang Macet kepada UMKM yang ditandatangani oleh Prabowo pada Selasa, (5/11/2024). Prabowo […]

Prabowo Sampaikan Komitmen Perjuangan untuk Rakyat Pada Saat di Subang

Calon Presiden (Capres) dengan nomor urut 2, Prabowo Subianto menyapa puluhan ribu warga Kabupaten Subang di Lapangan Desa Rawalele, Kecamatan Dawuan, Kabupaten Subang, Jawa Barat, Sabtu (27/1/2024). Di dalam momen itu, Prabowo menerima deklarasi dukungan dari masyarakat Subang dan juga para relawan yang tergabung dalam ‘Sahabat Bang Ara & Kang Jimat’. Mengenai Maruarar Sirait (Bang […]

TA Khalid Berikan Sejumlah Alsintan Untuk Petani Bireuen

Anggota Komisi IV DPR RI Fraksi Partai Gerindra TA Khalid, memberikan bantuan Alat Mesin Pertanian (Alsintan) kepda Kelompok Tani/Gabungan Kelompok Tani (Poktan/Gapoktan) di Kabupaten Bireun, Kamis (22/12/2022).hasil kerja sama Komisi IV DPR RI dengan Direktorat Jendral Prasarana dan Sarana Pertanaian (Ditjen PSP) Kementerian Pertanian RI. TA Khalid mengatakan, penyerahan bantuan alsintan secara simbolis diwakili oleh […]

Khilmi Usulkan Tata Niaga Pupuk Bantu Petani

JAKARTA, Fraksigerindra.id — Terkait masalah distribusi pupuk, yang kerap disalahkan adalah para penyedia pupuk. Padahal jika dicari akar masalahnya adalah banyaknya aturan yang dibuat, dan menyulitkan petani. Hal tersebut disampaikan oleh Khilmi, Anggota DPR Komisi VI dalam rapat dengar pendapat dengan Direktur Utama PT. Pupuk Indonesia (Persero) dalam pembahasan mengenai rencana pembangunan pabrik pupuk, Kamis/24 Juni 2021. […]