Ahmad Muzani Kunjungi Keraton Surakarta, Bahas Pelestarian Budaya dan Warisan Peradaban Bangsa
Ketua MPR RI, Ahmad Muzani bersama Wakil Ketua MPR Lestari Moerdijat mengunjungi Kasunanan Surakarta Hadiningrat di Kompleks Keraton Surakarta, Kota Surakarta, Jawa Tengah, Selasa (10/12/2024). Turut hadir anggota MPR RI Fraksi Partai Gerindra, Danang Wicaksana Sulistya, dan Adik Sasongko. Kunjungan ini bertujuan untuk bersilaturahmi sekaligus berdialog mengenai pelestarian budaya. Usai pertemuan, Ahmad Muzani menyampaikan bahwa […]
Tahanan Rutan Salemba Kabur, Adik Sasongko Apresiasi Ketegasan Menteri Imipas atas Penonaktifan Karutan
Langkah tegas yang diambil Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas), Agus Andrianto, dengan menonaktifkan Kepala Rumah Tahanan (Karutan) Narkoba Salemba sebagai respons terhadap kaburnya sejumlah tahanan, mendapatkan pujian dan apresiasi dari berbagai pihak. Salah satunya datang dari Anggota Komisi XIII DPR RI Fraksi Gerindra, Adik Sasongko. Kepada Espos melalui sambungan telepon pada Jumat (15/11/2024), wakil rakyat […]