PIRA Bekali Pengurus Pemahaman Media, Pemilu dan Demokrasi

Pimpinan Pusat Perempuan Indonesia Raya (PP PIRA) menggelar Webinar secara online dan offline di Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) dengan mengangkat topik pemahaman tentang media sosial yang berkaitan dengan Media, Pemilu dan Demokrasi. PP PIRA senantiasa mengambil peran serta dalam mengoptimalkan para kadernya agar terus mendapatkan informasi terkini, yang kali ini berfokus […]