Sugiono: Komisi I Gelar Uji Kelayakan untuk 33 Calon Dubes

Komisi I DPR menggelar uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) terhadap 33 calon Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh (Dubes LBBP) RI untuk negara-negara sahabat. Uji kelayakan ini dilakukan secara tertutup di Ruang Rapat Komisi I DPR, Jakarta, dari Selasa (17/9/2024) hingga Rabu (18/9/2024). Wakil Ketua Komisi I DPR, Sugiono menyatakan bahwa […]