Himmatul Aliyah Memberikan Bantuan Beasiswa ke Masyarakat DKI Jakarta
Anggota DPR RI Komisi X Fraksi Gerindra Himamtul Aliyah memberikan beasiswa kepada masyarakat di DKI Jakarta. Selain memberikan Beasiswa, legislator Gerindra mensosialisasikan terkait beasiswa-beasiswa yang sudah disediakan pemerintah salah satunya Program Indonesia Pintar (PIP). Menurutnya, bantuan pendidikan untuk rakyat adalah cara mewujudkan cita-cita Indonesia Emas pada 2045. “PIP menjadi suatu hal yang penting demi keberlangsungan hidup […]