Netty Juniati Sosialisasi bersama Warga Medan Bahas Sistem dan Peduli Kesehatan

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD ) Fraksi Gerindra HJ. Netty Juniati Siregar menggelar acara sosialisasi Perda no 4 tahun 2012 terkait sistem kesehatan, di Jln Permai Kelurahan Sidorame Timur Kecamatan Medan Perjuangan. Dia menyampaikan bahwa dengan adanya kegiatan tersebut diharapkan kepada Pemerintah Kota (Pemko) Medan dapat meningkatkan pelayanan kesehatan dan bagi masyarakat agar […]