Adik Sasongko Apresiasi Langkah Tegas Kementerian Imigrasi Terkait Kasus Pungli di Soekarno-Hatta

Kasus dugaan pemerasan atau pungutan liar (pungli) terhadap warga negara China di Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Bandara Soekarno-Hatta mencoreng citra Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan. Menanggapi hal tersebut, Anggota DPR RI Fraksi Gerindra, Adik Sasongko, mengapresiasi langkah tegas Kementerian yang mencopot seluruh pejabat di kantor imigrasi tersebut. “Pemerasan atau pungli adalah tindakan yang sangat tidak […]