Budi Hastuti Gelar Reses Perdana di Kelurahan Mangasa

Anggota DPRD Kota Makassar, Budi Hastuti, menggelar reses perdana di Jalan Manuruki 2, Kelurahan Mangasa, Kecamatan Tamalate, Senin (10/3/2025). Reses ini merupakan agenda rutin yang digelar oleh anggota DPRD Makassar untuk menyerap aspirasi warga mengenai berbagai masalah yang dihadapi masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, Budi Hastuti didampingi oleh Lurah Mangasa, Ilham Arfah, Bhabinkamtibmas, Babinsa, serta tokoh […]