DPD Gerindra Lampung Gelar Bakti Sosial Dalam Rangka HUT Ke-17

Dalam rangka merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) Partai Gerindra yang ke-17, DPD Partai Gerindra Lampung melalui sayap partainya, Perempuan Indonesia Raya (Pira), menggelar kegiatan Bakti Sosial (Baksos) dengan memberikan santunan kepada beberapa panti asuhan yang berada di Kabupaten Pringsewu dan Metro. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Ketua Pira Lampung, Elly Wahyuni, bersama Sekretaris Pira, Aderly […]