Ribuan Warga Pontianak Meriahkan HUT ke-17 Partai Gerindra dengan Jalan Sehat

Ribuan masyarakat Kota Pontianak memadati Alun-alun Kapuas pada Minggu (23/2/2025) untuk mengikuti jalan sehat dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-17 Partai Gerindra. Acara yang diselenggarakan oleh Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Gerindra Kalimantan Barat ini berlangsung meriah dan dihadiri oleh Wakil Ketua Dewan Pembina DPP sekaligus Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra, Fadli […]
Fadli Zon Hadiri Acara Jalan Sehat bersama Warga Pontianak Kalbar dalam Rangka Memeriahkan HUT Gerindra ke-17

Masih dalam suasana memeriahkan HUT Partai Gerindra k3-17, DPD Gerindra Kalimantan Barat melaksanakan kegiatan jalan sehat bersama masyarakat Pontianak di depan alun-alun Kapuas pada Minggu (23/2/2025). Kegiatan ini mendapatkan atensi masyarakat yang antusias mengikuti kegiatan tersebut. Kegiatan ini dihadiri oleh ribuan masyarakat Kalimantan Barat khususnya Pontianak yang membuat acara ini berjalan sangat meriah. Fadli Zon […]