Sufmi Dasco Ahmad Terima Kunjungan Delegasi Komisi Luar Negeri NPC Tiongkok

Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menerima Delegasi Komisi Luar Negeri Lembaga Legislatif Tertinggi Republik Rakyat Tiongkok (National People Congress/NPC) di Gedung Nusantara III, DPR RI, Senayan, Jakarta, Rabu (12/6/2024). Dalam pertemuan itu, keduanya membahas mengenai berbagai peluang kerjasama kedua negara, termasuk di antaranya tentang investasi kereta cepat di Indonesia. ā€¯Menurut saya, apa yang […]